NOVEL DETEKTIF PERTAMA J.K ROWLING

 

Novel detektif pertama J.K Rowling. Akhir yang kurang mengejutkan.

NAMANYA agak aneh bahkan untuk ukuran orang Inggris: Cormoran Strike. Dialah jagoan baru J.K Rowling, penulis enam jilid tualang penyihir cilik Harry Potter, yang namanya dipilih untuk disesuaikan dengan pekerjaannya. Strike tokoh novel The Cuckoo’s Calling, seorang detektif swasta, pembongkar kasus-kasus misterius yang tak bisa dipecahkan polisi.

Continue reading “NOVEL DETEKTIF PERTAMA J.K ROWLING”

Enjoy this blog? Please spread the word :)